Entertainment
Kamis, 30 Januari 2020 - 14:40 WIB

Cerita Armand Maulana Jatuh Bangun Usai Tinggalkan Kuliah demi Bermusik

Ika Yuniati  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Armand Maulana. (Istimewa/Instagram/armandmaulana04)

Solopos.com, SOLO -- Vokalis grup band Gigi, Armand Maulana, mengenal musik sejak masih duduk di bangku sekolah dasar (SD). Ketika itu, dirinya didapuk menjadi pemeran utama dan harus menyanyi dalam sebuah pentas teater.

Kemampuan Armand disadari sang guru, hingga dirinya beberapa kali dilibatkan lomba vokal. Saat Sekolah Menengah Atas (SMA), Armand dan grup musiknya memenangkan kompetisi band se-Jawa dan Bali dengan hadiah sebesar Rp1 juta.

Advertisement

Semangatnya semakin membara untuk terjun di dunia entertainment. Berdasarkan informasi yang disampaikan melalui e-mail, Armand bahkan pernah menjadi model Cover Boy di tahun 1990. Tapi tak lama dia balik lagi ke musik.

Saat di perguruan tinggi, Armand serius bernyanyi. Sampai-sampai rela meninggalkan bangku kuliah di Universitas Indonesia yang sudah dijalani selama sembilan bulan. Hal itu dikarenakan penghasilannya dari bermusik dianggap sudah mencukupi biaya hidup sehari-hari.

"Belum pernah gue kuliah selama lima hari. Senin sampai Jumat lulus gitu. Enggak pernah, gue pasti ada aja bolos dua atau satu hari karena udah nyanyi. Arman dalam surat rilis managemen-nya yang dikirim kepada

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif