SOLOPOS.COM - FFI 2016 (Okezone)

Athirah dan Headshot meraih sejumlah penghargaan FFI 2016.

Solopos.com, JAKARTA – Ajang penghargaan untuk insan perfilman Festival Film Indonesia 2016 telah selesai digelar pada Minggu, 6 November 2016. Dalam ajang ini sederet bintang, orang-orang di balik layar lebar dan film meraih Piala Citra, bahkan beberapa meraup lebih dari satu penghargaan.

Promosi Strategi Telkom Jaga Jaringan Demi Layanan Telekomunikasi Prima

Berikut daftar pemenang FFI 2016, baik kategori film bioskop dan non bioskop, yang dipilih langsung oleh lebih dari 100 juri, termasuk nomine-nomine tahun 2014-2015 :

KATEGORI FILM BIOSKOP

  • PENATA ARTISTIK TERBAIK: ATHIRAH – Eros Eflin
  • PENATA BUSANA TERBAIK: ATHIRAH – Chitra Subyakto
  • PENATA EFEK VISUAL TERBAIK: HEADSHOT – Andi Novianto
  • PENATA SUARA TERBAIK: HEADSHOT – Fajar Yuskemal, Aria Prayogi, M. Ichsan Rachmaditta
  • SUTRADARA TERBAIK: ATHIRAH – Riri Reza
  • PENYUNTING GAMBAR TERBAIK: MY STUPID BOSS – Wawan Wibowo
  • LAGU TEMA TERBAIK: ADA APA DENGAN CINTA? 2 – Ratusan Purnama
  • PENATA MUSIK TERBAIK: ADA APA DENGAN CINTA? 2 – Anto Hoed & Melly Goeslaw
  • PENGARAH SINEMATOGRAFI TERBAIK: SALAWAKU – Faozan Rizal
  • PENULIS SKENARIO ADAPTASI TERBAIK : ATHIRAH – Salman Aristo, Riri Riza
  • PENULIS SKENARIO ASLI TERBAIK: AISYAH BIARKAN KAMI BERSAUDARA – Jujur Prananto
  • PEMERAN ANAK TERBAIK: SALAWAKU – Elko Kastanya
  • PEMERAN PENDUKUNG WANITA TERBAIK: SALAWAKU – Raihaanun
  • PEMERAN PENDUKUNG PRIA TERBAIK: MY STUPID BOSS – Alex Abbad
  • PEMERAN UTAMA WANITA TERBAIK: ATHIRAH – Cut Mini
  • PEMERAN UTAMA PRIA TERBAIK: MY STUPID BOSS – Reza Rahardian
  • FILM TERBAIK: ATHIRAH – Produser: Mira Lesmana

KATEGORI FILM NON BIOSKOP

  • FILM PENDEK TERBAIK: PRENJAK – Sutradara: Wregas Bhanuteja – Produksi: Studio Batu
  • FILM ANIMASI TERBAIK: SURAT UNTUK JAKARTA – Sutradara: Andre Sugianto, Aditya Prabaswara, Ardhira Anugrah Putra – Produksi: Pijaru
  • FILM DOKUMENTER PANJANG TERBAIK: GESANG SANG MAESTRO KERONCONG – Sutradara: Marselli Sumarno – Produksi: Visinema
  • FILM DOKUMENTER PENDEK TERBAIK: MAMA AMAMAPARE – Sutradara: Yonri S. Revolt & Febian Kakisina – Produksi: Eagle Institute Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya