SOLOPOS.COM - Guyon Waton (Youtube)

Solopos.com, SOLO — Guyon Waton baru saja merilis single terbarunya berjudul Kok Iso Yo?, yang lirik lagu dan terjemahannya ada di bawah ini.

Lagu ciptaan Andry Priyanta ini resmi tayang di Youtube GUYONWATON OFFICIAL pada Kamis, 10 Februari 2022.

Promosi Mimpi Prestasi Piala Asia, Lebih dari Gol Salto Widodo C Putra

Baca Juga:  Lokasi Vaksin Booster di Solo, Lengkap dengan Cara Daftar dan Syaratnya

Baru dua hari dirilis, lagu Kok Iso Yo? telah ditonton lebih dari 270.000 kali dan masuk dalam jajaran trending musik di Youtube.

Berikut ini lirik lagu dan terjemahan Kok Iso Yo? dari Guyon Waton.

Baca Juga:  Profil Desa Wadas Purworejo, yang Menyimpan Harta Karun Batu Andesit

Lirik Lagu dan Terjemahan Kok Iso Yo?

Kok iso yo?
(Kok bisa ya)
Kok tegel yo
(Kok tega ya)
Opo salahku
(Apa salahku)
Nengdi luputku
(Di mana salahku)

Wong seng ra sepiro
(Orang yang tidak seberapa)
Koyo aku iki
(Seperti aku ini)
Masalah asmoro
(Masalah asmara)
Mung kebagian loro
(Hanya kebagian sakit hati)

Kutinggal lungo
(Kutinggal pergi)
Alasan ra cetho
(Alasan tidak jelas)
Mergo ngaboti
(Karena lebih memilih)
Tresno anyarmu sing liyo
(Cinta barumu dengan yang lain)

Gusti tulung paringono
(Tuhan tolong berikan)
Ati sing kuat
(Hati yang kuat)
Kanggo ngadepi
(Untuk menghadapi)
Asmoro ugal-ugalan
(Cinta sembarangan)

Wayah mongso udan teko
(Waktu musim hujan datang)
Gowo adem fituringan loro
(Membawa dingin dengan sakit hati)
Durung siap nompo kenyataan
(Belum siap menerima kenyataan)
Kowe disanding wong liyo
(Kamu bersama dengan orang lain)

Durung nganti garing loro ndek atiku
(Belum usai kering sakit di hatiku)
Uwes mbok tambahi kenyataan
(Sudah kau tambahi kenyataan)
Ngadepi sliramu saiki disanding wong liyo
(Menghadapi kamu sekarang bersama dengan orang lain)

Tahu nekat kumencintaimu
(Pernah nekat kumencintaimu)
Nanging kowe malah milih ngaboti tresno liyane
(Tapi kamu malah lebih memilih cinta lainnya)
Ternyata aku duduk siji-sijine
(Ternyata aku bukan satu-satunya)

Kok iso yo?
(Kok bisa ya)
Kok tegel yo
(Kok tega ya)
Opo salahku
(Apa salahku)
Nengdi luputku
(Di mana salahku)

Wong seng ra sepiro
(Orang yang tidak seberapa)
Koyo aku iki
(Seperti aku ini)
Masalah asmoro
(Masalah asmara)
Mung kebagian loro
(Hanya kebagian sakit hati)

Wayah mongso udan teko
(Waktu musim hujan datang)
Gowo adem fituringan loro
(Membawa dingin dengan sakit hati)
Durung siap nompo kenyataan
(Belum siap menerima kenyataan)
Kowe disanding wong liyo
(Kamu bersama dengan orang lain)

Durung nganti garing loro ndek atiku
(Belum usai kering sakit di hatiku)
Uwes mbok tambahi kenyataan
(Sudah kau tambahi kenyataan)
Ngadepi sliramu saiki disanding wong liyo
(Menghadapi kamu sekarang bersama dengan orang lain)

Tahu nekat kumencintaimu
(Pernah nekat kumencintaimu)
Nanging kowe malah milih ngaboti tresno liyane
(Tapi kamu malah lebih memilih cinta lainnya)
Ternyata aku duduk siji-sijine
(Ternyata aku bukan satu-satunya).

Baca Juga:  Pendopo Pura Mangkunegaran Solo Terbesar di Indonesia, Segini Ukurannya

Selain lirik lagu Kok Iso Yo? dari Guyon Waton, lirik lagu lainnya bisa kamu lihat di bawah ini.

KUMPULAN LIRIK LAGU

Baca Juga:  Apakah Harus Mandi Wajib Meski Tak Alami Orgasme Saat Berhubungan Suami Istri?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya