SOLOPOS.COM - ilustrasi (google img)

Solopos.com, SOLO — Penasaran dengan lirik lagu Sajadah Panjang yang dinyanyikan oleh salah satu penyanyi legendaris ternama Indonesia, Bimbo? Yuk cek di bawah ini.

Lagu yang pertama kali dirilis pada 1984 ini, irama yang pas didengarkan saat menjelang dan saat Ramadan.

Promosi Komeng The Phenomenon, Diserbu Jutaan Pemilih Anomali

Baca Juga: Gaji PNS atau TNI, Mana yang Lebih Besar? Ini Jawabannya

Bahkan, lagu Sajadah Panjang ini masih populer hingga sekarang dan kerap terdengar di mal, restoran, atau tempat umum lainnya untuk menyambut Ramadan.

Berikut ini lirik lagu Sajadah Panjang dari Bimbo.

Baca Juga:  Haid Berhenti di Siang Hari Ramadan, Wajib Berpuasa?

Lirik Lagu Sajadah Panjang

Ada sajadah panjang terbentang
Dari kain yang ….
Sampai ke tepi kuburan hamba
Kuburan hamba bila mati

Ada sajadah panjang terbentang
Hamba tunduk dan sujud
Diatas sajadah yang panjang ini
Diselingi sekedar interupsi

Mencari rezeki mencari ilmu
Mengukur jalanan seharian
Begitu terdengar suara adzan
Kembali tersungkur hamba

Ada sajadah panjang terbentang
Hamba tunduk dan rukuk
Hamba sujud dan lepas kering hamba
Mengingat Dikau sepenuhnya.

Baca Juga:  Intip Fasilitas di SPBU Pertamina Warna Biru, Lebih Lengkap dari Merah

Selain lirik lagu Sajadah Panjang dari Bimbo, lirik lagu lainnya bisa kamu lihat di bawah ini.

KUMPULAN LIRIK LAGU

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya